Contoh Senyawa Hidrokarbon Anorganik

 Contoh Senyawa Karbon Anorganik (Inorganik)

Oleh: Dimas Krisyanto Wibisono

    Senyawa Karbon Anorganik


    Senyawa karbon adalah segala senyawa yang mengandung atom karbon. Berdasarkan definisi tersebut, kita dapat mengidentifikasi dan mengetahui bahwa karbon diokisda, karbon monoksida, karbohidrat dan beberapa zat lainnya adalah senyawa karbon. Namun senyawa karbon terbagi lagi menjadi dua kelompok yauitu senyawa karbon organik dan senyawa karbon anorganik (inorganik). lalu bagaimana cara kita membedakan keduanya?

    Secara definisi senyawa karbon organik adalah senyawa yang berasal dari organisme. Sedangkan senyawa karbon anorganik (Inorganik) adalah senyawa karbon yang tidak berasal langsung dari suatu organisme.

    Adapula pengertian senyawa karbon anorganik adalah senyawa karbon yang tidak berperan secara langsung terhadap akitvitas metabolik.

    Oleh karenanya, dapat kita ketahui bahwa senyawa karbon anorganik dapat berasal dari aktivitas alam khususnya geologi maupun senyawa - senyawa sintetik yang dibuat oleh manusia. Berikut ini adalah beberapa contoh dari senyawa karbon anorganik.
    • Batu Kapur (CaCO3)
    • Karbit (CaC2)
    • Soda Kue (NaHCO3
    • Plastik (C3H6)
    • Metana (CH4)
    • Etil (C2H3
    • HCN
    • HNCO
    • Karbondioksisa (CO2)
    • Karbonmonoksida (CO)
    Author's note: So post this time and thank you for visiting this blog. Please double-check if you want to use content from this blog to avoid errors. If you find the wrong thing, want to correct, or want to just give a message or suggestion, do not hesitate to leave a comment. The posts on this blog come from various sources ranging from personal notes, assignments, homework, to the writer's test from junior high school, high school, to college so that they don't escape mistakes. However, this does not mean making all content unaccountable. Some content does come from other websites and blogs, but many also come directly from books and journals. For content sourced directly from books and journals, the author always tries to include sources. During free time, the author will try to update and improve the quality of the content. Once again thank you for visiting this blog, hopefully the content can help and increase knowledge (DKW).
    Share:

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Pages