Tabel Daftar MSDS Zat Kimia


Nama Zat Wujud (stp) Sifat Resiko Penanganan
KSCN Padat Titik Didih: 500C
Titik Leleh:173C
pH:
Health Hazard:2
Fire Hazard:0
Reactivity:0
Personal Protection:E
Bila iritasi terjadi, bilah dengan air mengalir selama minimum 15 menit. Bila terhirup segera pergi ke ruangan terbuka dan hirup udara segar, bila terjadi sesak napas, beri oksigen.
Fe(NO3)3 Padat,Kristal Titik Didih:100C
Titik Leleh:47,2C
pH:
Health Hazard:3
Fire Hazard:0
Reactivity:0
Personal Protection:E
-
NH3 Gas Titik Didih:-33C
Titik Leleh:-77,7C
pH:
Health Hazard:3
Fire Hazard:1
Reactivity:0
Personal Protection:E
-
AgNO3 Padat,Kristal Titik Didih:444C
Titik Leleh:212C
pH:6
Health Hazard:3
Fire Hazard:0
Reactivity:0
Personal Protection:J
-
NaOH Padat Titik Didih:1388C
Titik Leleh:323C
pH:13,5
Health Hazard:3
Fire Hazard:0
Reactivity:2
Personal Protection:J
-
NH4Cl Padat Titik Didih:338C
Titik Leleh:520C
pH:
Health Hazard:2
Fire Hazard:0
Reactivity:0
Personal Protection:E
-
Mg Padat Titik Didih:1100C
Titik Leleh:651C
pH:
Health Hazard:1
Fire Hazard:3
Reactivity:2
Personal Protection:E
-
K3Fe(CN)6 Padat Titik Didih:
Titik Leleh:
pH:
Health Hazard:2
Fire Hazard:0
Reactivity:0
Personal Protection:E
-
Fe Padat Titik Didih:3000C
Titik Leleh:1535C
pH:
Health Hazard:1
Fire Hazard:2
Reactivity:1
Personal Protection:E
-
Alkohol Cairan Titik Didih:
Titik Leleh:
pH:
Health Hazard:2
Fire Hazard:3
Reactivity:0
Personal Protection:H
-
K2Cr2O4 Padat,Kristal Titik Didih:
Titik Leleh:975C
pH:
Health Hazard:3
Fire Hazard:0
Reactivity:0
Personal Protection:E
-
H2SO4 Cairan Titik Didih:270C
Titik Leleh:-35C
pH:2,75
Health Hazard:3
Fire Hazard:0
Reactivity:2
Personal Protection:E
-
HCl Cairan Titik Didih:108,58C
Titik Leleh:
pH:3,01
Health Hazard:3
Fire Hazard:0
Reactivity:1
Personal Protection:
-
NH4OH Cairan Titik Didih:
Titik Leleh:
pH:10,09
Health Hazard:3
Fire Hazard:1
Reactivity:2
Personal Protection:
-
NH4CH3COOH Padat Titik Didih:
Titik Leleh:114C
pH:
Health Hazard:2
Fire Hazard:1
Reactivity:0
Personal Protection:E
-
Pb Padat Titik Didih:1740C
Titik Leleh:327,43C
pH:
Health Hazard:1
Fire Hazard:1
Reactivity:0
Personal Protection:E
-
C4H8N2O2+J20F19:F21:I23 Padat,Kristal Titik Didih:
Titik Leleh:239C
pH:
Health Hazard:1
Fire Hazard:1
Reactivity:0
Personal Protection:E
-

Catatan penulis: Sekian posting kali ini dan terima kasih telah mengunjungi blog ini. Mohon lakukan cek ulang bila ingin menggunakan konten dari blog ini untuk menghindari dari kesalahan. Bila menemukan hal yang salah, ingin mengoreksi, ataupun ingin sekadar memberikan pesan maupun saran, jangan segan untuk meninggalkan comment. Post-post di blog ini berasal dari berbagai sumber dari mulai catatan pribadi, tugas, pekerjaan rumah, hingga ujian penulis dari sejak smp, sma, hingga perguruan tinggi sehingga tidak luput dari kesalahan. Namun, hal tersebut tidak berarti menjadikan semua konten tidak dapat dipertanggungjawabkan. Beberapa konten memang ada yang bersumber dari website bahkan blog lain, tetapi banyak juga yang bersumber langsung dari buku dan jurnal. Untuk konten yang bersumber langsung dari buku dan jurnal, penulis selalu berusaha untuk mencantumkan sumber. Di saat waktu luang, penulis akan berusaha untuk meng-update serta meningkatkan kualitas konten. Sekali lagi terima kasih telah mengunjungi blog ini, semoga konten-konten yang ada dapat membantu dan menambah pengetahuan(DKW).
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages